Seorang pemuda, ahli amal ibadah datang ke seorang Sufi. Sang pemuda dengan bangganya mengatakan kalau dirinya sudah melakukan amal ibadah wajib, sunnah, baca Al-Qur’an, berkorban untuk orang lain dan kelak harapan satu satunya adalah masuk syurga dengan tumpukan amalnya.
Bahkan sang pemuda tadi malah punya catatan amal baiknya selama ini dalam buku hariannya, dari hari ke hari.
“Saya kira sudah cukup bagus apa yang saya lakukan Tuan…”
“Apa yang sudah anda lakukan?”
“Amal ibadah bekal bagi syurga saya nanti…”
“Kapan anda menciptakan amal ibadah, kok anda merasa punya?”
Pemuda itu diam…lalu berkata,
“Bukankah semua itu hasil jerih payah saya sesuai dengan perintah dan larangan Allah?”“Siapa yang menggerakkan jerih payah dan usahamu itu?”
“Saya sendiri…hmmm….”
“Jadi kamu mau masuk syurga sendiri dengan amal-amalmu itu?”
“Jelas dong tuan…”
“Saya nggak jamin kamu bisa masuk ke syurga. Kalau toh masuk kamu malah akan tersesat disana…”
Pemuda itu terkejut bukan main atas ungkapan Sang Sufi. Pemuda itu antara marah dan diam, ingin sekali menampar muka sang sufi.
“Mana mungkin di syurga ada yang tersesat. Jangan-jangan tuan ini ikut aliran sesat…” kata pemuda itu menuding Sang Sufi.
“Kamu benar. Tapi sesat bagi syetan, petunjuk bagi saya….”
“Toloong diperjelas…”“Begini saja, seluruh amalmu itu seandainya ditolak oleh Allah bagaimana?”
“Lho kenapa?”
“Siapa tahu anda tidak ikhlas dalam menjalankan amal anda?”
“Saya ikhlas kok, sungguh ikhlas. Bahkan setiap keikhlasan saya masih saya ingat semua…”
“Nah, mana mungkin ada orang yang ikhlas, kalau masih mengingat-ingat amal baiknya? Mana mungkin anda ikhlas kalau anda masih mengandalkan amal ibadah anda?
Mana mungkin anda ikhlas kalau anda sudah merasa puas dengan amal anda sekarang ini?”Pemuda itu duduk lunglai seperti mengalami anti klimaks, pikirannya melayang membayang bagaimana soal tersesat di syurga, soal amal yang tidak diterima, soal ikhlas dan tidak ikhlas.
Dalam kondisi setengah frustrasi, Sang sufi menepuk pundaknya.
“Hai anak muda. Jangan kecewa, jangan putus asa. Kamu cukup istighfar saja. Kalau kamu berambisi masuk syurga itu baik pula. Tapi, kalau kamu tidak bertemu dengan Sang Tuan Pemilik dan Pencipta syurga bagaimana? Kan sama dengan orang masuk rumah orang, lalu anda tidak berjumpa dengan tuan rumah, apakah anda seperti orang linglung atau orang yang bahagia?”
“Saya harus bagaimana tuan…”“Mulailah menuju Sang Pencipta syurga, maka seluruh nikmatnya akan diberikan kepadamu. Amalmu bukan tiket ke syurga. Tapi ikhlasmu dalam beramal merupakan wadah bagi ridlo dan rahmat-Nya, yang menarik dirimu masuk ke dalamnya…”
Pemuda itu semakin bengong antara tahu dan tidak.
“Begini saja, anak muda. Mana mungkin syurga tanpa Allah, mana mungkin neraka bersama Allah?”
Pemuda itu tetap saja bengong. Mulutnya melongo seperti kerbau.
Sumber : www.sufinew.com
Cinta Sebening Embun
Pernahkah engkau coba menerka
apa yang tersembunyi di sudut hati?
Derita di mata, derita dalam jiwa
kenapa tak engkau pedulikan?
Sepasang kepodang terbang melambung
Menukik bawa seberkas pelangi
Gelora cinta, gelora dalam dada
kenapa tak pernah engkau hiraukan?
Selama musim belum bergulir
Masih ada waktu untuk saling membuka diri
sejauh batas pengertian
Pintu tersibak, cinta mengalir sebening embun
Kasih pun deras mengalir
cemerlang sebening embun
Pernahkah engkau coba membaca
sorot mata dalam menyimpan rindu?
Sejuta impian, sejuta harapan
kenapakah mesti engkau abaikan?
Selama musim belum bergulir
Masih ada waktu untuk saling membuka diri
sejauh batas pengertian
Pintupun tersibak, cinta mengalir sebening embun
Kasih pun mulai deras mengalir
cemerlang sebening embun
(Ebiet G. Ade)
apa yang tersembunyi di sudut hati?
Derita di mata, derita dalam jiwa
kenapa tak engkau pedulikan?
Sepasang kepodang terbang melambung
Menukik bawa seberkas pelangi
Gelora cinta, gelora dalam dada
kenapa tak pernah engkau hiraukan?
Selama musim belum bergulir
Masih ada waktu untuk saling membuka diri
sejauh batas pengertian
Pintu tersibak, cinta mengalir sebening embun
Kasih pun deras mengalir
cemerlang sebening embun
Pernahkah engkau coba membaca
sorot mata dalam menyimpan rindu?
Sejuta impian, sejuta harapan
kenapakah mesti engkau abaikan?
Selama musim belum bergulir
Masih ada waktu untuk saling membuka diri
sejauh batas pengertian
Pintupun tersibak, cinta mengalir sebening embun
Kasih pun mulai deras mengalir
cemerlang sebening embun
(Ebiet G. Ade)
cerita kera sakti ternyata eksistensi kehidupan manusia
Mungkin anda pernah nonton atau mendengar cerita kera sakti. Dimana kisahnya adalah perjalanan 4orang pengembara dalam mencari kitab suci ke Barat. Ke4 orang tersebut adalah Tom Sam Chong,Son Gokhong,Cu Patkai,Hu Ching.
Tom Sam Chong adalah pemimpin dari perjalanan tersebut dan mempunyai sifat seorang yang tekun beribadah. Son Gokhong(Kera Sakti) adalah seorang yang mempunyai sifat pemberani dan keras. Cu Patkai adalah seorang yang mempunyai sifat licik dan maunya menang sendiri, tapi ia juga yang paling cerdas. Sedangkan Hu Ching seorang yang mempunyai sifat penurut dan sedikit kurang pengetahuan,jadi sering dibodohi oleh Cu Patkai.
perjalanan berawal ketika Tom Sam Chong mendapat perintah dari Dewi Kwan Im untuk mencari kitab ke Barat demi umat manusia.
Didalam perjalanan ke Barat, mereka mengalami banyak rintangan, dan tidak sedikit kejadian mereka satu dengan yang lain saling bertengakar dalam menyelesaikan masalah.
Sampai pada akhirnya mereka dapat menemukan inti dari perjalanan tersebut.
Dan berhasil menemukan kitab suci yang mereka cari.
Dari cerita diatas ternyata didalam diri kitapun terdapat 4sifat yang mereka miliki masing2, tidak jarang hati kita sering berontak satu dgn yang lain dalam menyelesaikan masalah kita sendiri.
Dan sebenarnya hidup kita ini adalah suatu perjalanan untuk mencari kebenaran yang sejati. Dimana dalam kisah tersbt perjalanan dlm mencari kitab suci(kitab kebenaran).
Saya sering merenungkan hal2 yang sudah saya alami dan mencari inti dari apa yang saya alami. Dan sampai sekarangpun saya harus terus mencari sebelum saya menemukan kebenaran sejati.
Mudah2 ini juga bisa menjadi bahan perenungan anda semua dalam menjalani kehidupan ini. Selamat berjuang dalam mencari kebenaran. Salam..
Tom Sam Chong adalah pemimpin dari perjalanan tersebut dan mempunyai sifat seorang yang tekun beribadah. Son Gokhong(Kera Sakti) adalah seorang yang mempunyai sifat pemberani dan keras. Cu Patkai adalah seorang yang mempunyai sifat licik dan maunya menang sendiri, tapi ia juga yang paling cerdas. Sedangkan Hu Ching seorang yang mempunyai sifat penurut dan sedikit kurang pengetahuan,jadi sering dibodohi oleh Cu Patkai.
perjalanan berawal ketika Tom Sam Chong mendapat perintah dari Dewi Kwan Im untuk mencari kitab ke Barat demi umat manusia.
Didalam perjalanan ke Barat, mereka mengalami banyak rintangan, dan tidak sedikit kejadian mereka satu dengan yang lain saling bertengakar dalam menyelesaikan masalah.
Sampai pada akhirnya mereka dapat menemukan inti dari perjalanan tersebut.
Dan berhasil menemukan kitab suci yang mereka cari.
Dari cerita diatas ternyata didalam diri kitapun terdapat 4sifat yang mereka miliki masing2, tidak jarang hati kita sering berontak satu dgn yang lain dalam menyelesaikan masalah kita sendiri.
Dan sebenarnya hidup kita ini adalah suatu perjalanan untuk mencari kebenaran yang sejati. Dimana dalam kisah tersbt perjalanan dlm mencari kitab suci(kitab kebenaran).
Saya sering merenungkan hal2 yang sudah saya alami dan mencari inti dari apa yang saya alami. Dan sampai sekarangpun saya harus terus mencari sebelum saya menemukan kebenaran sejati.
Mudah2 ini juga bisa menjadi bahan perenungan anda semua dalam menjalani kehidupan ini. Selamat berjuang dalam mencari kebenaran. Salam..
jalan kehidupan
Cerita ini tentang seorang pemuda bernama Zeng Bao atau biasa di panggil A Tuo, yang baru saja melanjutkan pendidikannya ke Universitas. Pemuda yang riang, sopan, supel, dan juga berbakti pada orang tua, sebuah kombinasi yang sangat sulit dicari belakangan ini. Kesemua sifat itu membuatnya disukai dan dihormati teman-temannya.
Pada suatu hari ia mengalami kecelakaan fatal yang menyebabkan ia koma. Dokter mengatakan bahwa terjadi penggumpalan darah di otaknya sehingga sangat sulit disembuhkan.
Disinilah sebenarnya inti dari drama ini diperlihatkan. Bagaimana kekeluargaan, persahabatan, kasih sayang, dan kesetiaan dapat menjadi begitu penting dan mengharukan.
Suatu hari pelaku penabrakan datang untuk menjenguk A Tuo yang masih tak sadarkan diri, bersama kedua orang tuanya. Mereka langsung bersujud kepada kedua orang tua A Tuo untuk memohon maaf atas kesalahannya. Dan pelajaran terpenting yang dapat kita ambil dari drama ini adalah saat kedua orang tua A Tuo mampu memaafkan mereka dengan tulus, tanpa dendam sedikitpun.
Hingga pada akhirnya, dokter menyatakan umur A Tuo hanya tinggal sekejap lagi. Dan kenyataan ini dihadapi oleh keluarga dan teman-temannya dengan penuh kerelaan. Ibu A Tuo juga memutusan untuk mendonorkan organ-organ tubuh A Tuo yang masih dapat digunakan, sehingga dapat bermanfaat bagi kehidupan orang lain.
Dari sinipun kita dapat menarik pelajaran tentang sebuah keikhlasan, dan dedikasi yang tinggi pada kemanusiaan. Kita hidup didunia ini hanya sementara. Setiap yang pernah hidup pasti akan mati. Dan ibu A Tuo tentu sadar akan hal ini.
Karena itu, selama hidup masih ada, ia selalu berusaha untuk dapat memberikan sesuatu kepada dunia, walaupun kadang hal tersebut adalah sesuatu yang sangat ia cintai. Sungguh sesuatu yang sangat terhormat dan jarang-jarang dapat kita jumpai dikehidupan nyata -terlebih dalam budaya hipokrit yang sedang marak saat ini.
Sebuah kisah yang mampu membuat hati ini tergugah dan berfikir untuk sebuah kebaikan. Kapan lagi kalau gak sekarang selama jasat masih bisa berbuat dan berkata.
Semoga mampu menjadi pelajaran buat kita semua.
Pada suatu hari ia mengalami kecelakaan fatal yang menyebabkan ia koma. Dokter mengatakan bahwa terjadi penggumpalan darah di otaknya sehingga sangat sulit disembuhkan.
Disinilah sebenarnya inti dari drama ini diperlihatkan. Bagaimana kekeluargaan, persahabatan, kasih sayang, dan kesetiaan dapat menjadi begitu penting dan mengharukan.
Suatu hari pelaku penabrakan datang untuk menjenguk A Tuo yang masih tak sadarkan diri, bersama kedua orang tuanya. Mereka langsung bersujud kepada kedua orang tua A Tuo untuk memohon maaf atas kesalahannya. Dan pelajaran terpenting yang dapat kita ambil dari drama ini adalah saat kedua orang tua A Tuo mampu memaafkan mereka dengan tulus, tanpa dendam sedikitpun.
Hingga pada akhirnya, dokter menyatakan umur A Tuo hanya tinggal sekejap lagi. Dan kenyataan ini dihadapi oleh keluarga dan teman-temannya dengan penuh kerelaan. Ibu A Tuo juga memutusan untuk mendonorkan organ-organ tubuh A Tuo yang masih dapat digunakan, sehingga dapat bermanfaat bagi kehidupan orang lain.
Dari sinipun kita dapat menarik pelajaran tentang sebuah keikhlasan, dan dedikasi yang tinggi pada kemanusiaan. Kita hidup didunia ini hanya sementara. Setiap yang pernah hidup pasti akan mati. Dan ibu A Tuo tentu sadar akan hal ini.
Karena itu, selama hidup masih ada, ia selalu berusaha untuk dapat memberikan sesuatu kepada dunia, walaupun kadang hal tersebut adalah sesuatu yang sangat ia cintai. Sungguh sesuatu yang sangat terhormat dan jarang-jarang dapat kita jumpai dikehidupan nyata -terlebih dalam budaya hipokrit yang sedang marak saat ini.
Sebuah kisah yang mampu membuat hati ini tergugah dan berfikir untuk sebuah kebaikan. Kapan lagi kalau gak sekarang selama jasat masih bisa berbuat dan berkata.
Semoga mampu menjadi pelajaran buat kita semua.
Drama Untaian Kasih
Menurut aku drama yang satu ini tidak boleh sampai terlewatkan....karena cerita dalam drama tersebut sangatlah bagus banget. Aku tipe orang yg paling gak suka nonton acara2 yang berbau drama atau sinetron....tapi setelah aku menyaksikan drama yang satu ini bener2 menyentuh hati,dan ingin tahu kisah selanjutnya. Drama ini tayang di DAAI TV indonesia mulai tayang tggl 20 oktokber 2010.
Drama ini menceritakan kehidupan sebuah keluarga yang masih kolot dengan 3orang anak laki2nya yang masih kecil2. Keluarga ini hidup dengan keadaan ekonomi yang sangat sulit.
A Lin anak laki2 paling tua termasuk anak yang penurut dan patuh kepada orangtuanya terutama kepada sang ibu. Bapaknya seorang petani, dan berjualan sayur dipasar. Ibunya seorang ibu rumah tangga yang penyabar dan sayang pada anak2nya. 2 orang adiknya A Kun dan A Yen yang juga penurut kepada orangtuanya, dan A Kun ini termasuk anak yang pemberani.
Kebiasaan buruk bapaknya yang suka main judi membuat keadaan keluarga ini menjadi sangat susah. A Lin dan A Kun kini sudah sekolah tingkat SD. Kegigihan mereka untuk bisa sekolah yang paling saya sukai. Mereka harus berjalan beberapa kilometer untuk dapat sampai disekolah mereka. Kadang2 mereka terlambat sampai sekolah karena harus membantu mengurus ternaknya dulu sebelum berangkat sekolah. Pergi sekolahpun mereka tanpa memakai alas kaki alias nyeker...hehhehhe.
Kadang kadang mereka terpaksa minta izin gak masuk karena harus membantu orangtuanya mengurus kebun. Jadi nilai ulangan merekapun menjadi jeblok gara2 ketinggalan pelajaran. Akhirnya Si A Lin pun dipanggil oleh wali kelasnya yaitu Guru Zhen.
Mengetahui nilai anaknya jeblok si ibupun menyuruh anak2nya banyak belajar dengan memberi kebebasan waktu untuk bisa belajar. Tetapi sang bapaklah yang malah menyuruh mereka berhenti dari sekolah dan fokus membantu berkebun. Akhirnya terjadi suasana gak enak dikeluarga mereka. karena ibu tahu klo A Lin sebenarnya anak yang cerdas menyuruh dia harus tetap sekolah.
Guru Zhen juga membantu mengajar seusai jam sekolah berakhir. Dan banyak membantu mereka. Akhirnya ketika ujian semesteran berlangsung A Lin tidak lagi mengalami kesulitan. Dan pada akhirnya mendapatkan nilai yang bagus. Sekolahpun memberi beasiswa kepada A Lin.
Ini baru sepenggal cerita yang mungkin kurang menarik klo saya yg menceritakan, maklum gak bisa cerita...hehhehehee........kalau mau melihat cerita yg menarik selanjutnya silahkan saja lihat di DAAI TV indonesia setiap hari jam 7 malam. Dijamin hati anda akan tergugah oleh isi moral dari drama ini. selamat menyaksikan.
Drama ini menceritakan kehidupan sebuah keluarga yang masih kolot dengan 3orang anak laki2nya yang masih kecil2. Keluarga ini hidup dengan keadaan ekonomi yang sangat sulit.
A Lin anak laki2 paling tua termasuk anak yang penurut dan patuh kepada orangtuanya terutama kepada sang ibu. Bapaknya seorang petani, dan berjualan sayur dipasar. Ibunya seorang ibu rumah tangga yang penyabar dan sayang pada anak2nya. 2 orang adiknya A Kun dan A Yen yang juga penurut kepada orangtuanya, dan A Kun ini termasuk anak yang pemberani.
Kebiasaan buruk bapaknya yang suka main judi membuat keadaan keluarga ini menjadi sangat susah. A Lin dan A Kun kini sudah sekolah tingkat SD. Kegigihan mereka untuk bisa sekolah yang paling saya sukai. Mereka harus berjalan beberapa kilometer untuk dapat sampai disekolah mereka. Kadang2 mereka terlambat sampai sekolah karena harus membantu mengurus ternaknya dulu sebelum berangkat sekolah. Pergi sekolahpun mereka tanpa memakai alas kaki alias nyeker...hehhehhe.
Kadang kadang mereka terpaksa minta izin gak masuk karena harus membantu orangtuanya mengurus kebun. Jadi nilai ulangan merekapun menjadi jeblok gara2 ketinggalan pelajaran. Akhirnya Si A Lin pun dipanggil oleh wali kelasnya yaitu Guru Zhen.
Mengetahui nilai anaknya jeblok si ibupun menyuruh anak2nya banyak belajar dengan memberi kebebasan waktu untuk bisa belajar. Tetapi sang bapaklah yang malah menyuruh mereka berhenti dari sekolah dan fokus membantu berkebun. Akhirnya terjadi suasana gak enak dikeluarga mereka. karena ibu tahu klo A Lin sebenarnya anak yang cerdas menyuruh dia harus tetap sekolah.
Guru Zhen juga membantu mengajar seusai jam sekolah berakhir. Dan banyak membantu mereka. Akhirnya ketika ujian semesteran berlangsung A Lin tidak lagi mengalami kesulitan. Dan pada akhirnya mendapatkan nilai yang bagus. Sekolahpun memberi beasiswa kepada A Lin.
Ini baru sepenggal cerita yang mungkin kurang menarik klo saya yg menceritakan, maklum gak bisa cerita...hehhehehee........kalau mau melihat cerita yg menarik selanjutnya silahkan saja lihat di DAAI TV indonesia setiap hari jam 7 malam. Dijamin hati anda akan tergugah oleh isi moral dari drama ini. selamat menyaksikan.
ternyata menyepelekan pekerjaan bikin apes
Cerita berawal dari ketika saya mendapatkan servisan tv rakitan, merknya sih Sony tampak dari luar....ternyata setelah saya bongkar mesin sudah berubah wujud menjadi mesin Cina Universal.....
Penyakit sebenarnya tv tersebut adalah Vertikalnya gak mau buka, jadi gambar hanya tampak garis horizontal dari kiri kekanan.
Okelah dalam hati saya...Gampang!!!!.
Langkah selanjutnya setelah tv tersebut saya bongkar adalah saya copot semua blok mesinya,lalu saya bersihkan dengan menggunakan kuas....setelah sudah kelihatan bersih saya mencoba pengecekan komponen secara visual. Kelihatanya komponen oke2 saja, gak ada elco2 yang mlembung. Kemudian saya balik PCB untuk pengecekan jalur secara visual juga. Setelah di cek2 ternyata gak ada juga yang open solder.
Tapi walaupun secara visual gak tampak open solder saya pun mencoba untuk melakukan solder ulang.
Setelah selesai melakukan solder ulang sayapun mencoba untuk menghidupkan tv tsbt, dan hasilnya masih nihil tetap saja garis horizontal dari kiri kekanan.
Kemudian langkah selanjutnya saya melakukan pengukuran menggunakan multimeter untuk mengetahui tegangn2 yang masih bermasalah. Ternyata teganganpun oke semua. Berlanjut dengan penggantian ic vertikalnya. Setelah dicoba nyalakan gambar masih tetap saja gak buka.
Lalu saya melakukan pengukuran dibagian Defleksi Yooke, siapa tahu DY nya yang bermasalah dan ternyata DY tv tsbut nyambung alias oke.
Haduhhh udah mulai panik nih....mana yang punya nungguin lagi....Okelah aku masih bisa berusaha tenang...
Kemudian aku mencoba melakukan penggantian elko2 yang terdapat disekitar bagian vertikalnya. Memang sih setelah dicopot elko2 tersebut jadi kelihatan gak meyakinkan..dalam hati saya ada harapan nih setelah ganti elko.
Setelah penggantian elko selesai aku coba menghidupkan tv kembali ternyata hasilnya masih tetap sama saja. Waduh gimana nih gak mau keluar juga. Akhirnya aku ngomong sama yang punya bahwa ini butuh waktu agak lama makanya mendingan tvnya ditinggal dulu aja ya...akhirnya sipemilikpun pergi meninggalkan tvnya tersebut.
Sehari kemudian aku kembali lagi mengerjakan tv tsbut.
Dengan menggunakan jurus tingkat tinggiku, akupun mengecek satu demi satu komponen yang berada disekitar bagian vertikal. Mulai dari capasitor yang kecil2 sampai resistor yang kecil2pun, tidak lewat dari pengecekan saya, dan ternyata oke semua. Haduhhh.......apanya nih kok gak ketemu ketemu......!!!!!
Itulah cerita saya yang menyepelekan pekerjaan dengan beranggapan bahwa kerjaan ini gampang buat saya, yang ternyata sampai sekarang saya masih dipusingkan sama kerjaan tersebut yang belum kelar2 juga.
Penyakit sebenarnya tv tersebut adalah Vertikalnya gak mau buka, jadi gambar hanya tampak garis horizontal dari kiri kekanan.
Okelah dalam hati saya...Gampang!!!!.
Langkah selanjutnya setelah tv tersebut saya bongkar adalah saya copot semua blok mesinya,lalu saya bersihkan dengan menggunakan kuas....setelah sudah kelihatan bersih saya mencoba pengecekan komponen secara visual. Kelihatanya komponen oke2 saja, gak ada elco2 yang mlembung. Kemudian saya balik PCB untuk pengecekan jalur secara visual juga. Setelah di cek2 ternyata gak ada juga yang open solder.
Tapi walaupun secara visual gak tampak open solder saya pun mencoba untuk melakukan solder ulang.
Setelah selesai melakukan solder ulang sayapun mencoba untuk menghidupkan tv tsbt, dan hasilnya masih nihil tetap saja garis horizontal dari kiri kekanan.
Kemudian langkah selanjutnya saya melakukan pengukuran menggunakan multimeter untuk mengetahui tegangn2 yang masih bermasalah. Ternyata teganganpun oke semua. Berlanjut dengan penggantian ic vertikalnya. Setelah dicoba nyalakan gambar masih tetap saja gak buka.
Lalu saya melakukan pengukuran dibagian Defleksi Yooke, siapa tahu DY nya yang bermasalah dan ternyata DY tv tsbut nyambung alias oke.
Haduhhh udah mulai panik nih....mana yang punya nungguin lagi....Okelah aku masih bisa berusaha tenang...
Kemudian aku mencoba melakukan penggantian elko2 yang terdapat disekitar bagian vertikalnya. Memang sih setelah dicopot elko2 tersebut jadi kelihatan gak meyakinkan..dalam hati saya ada harapan nih setelah ganti elko.
Setelah penggantian elko selesai aku coba menghidupkan tv kembali ternyata hasilnya masih tetap sama saja. Waduh gimana nih gak mau keluar juga. Akhirnya aku ngomong sama yang punya bahwa ini butuh waktu agak lama makanya mendingan tvnya ditinggal dulu aja ya...akhirnya sipemilikpun pergi meninggalkan tvnya tersebut.
Sehari kemudian aku kembali lagi mengerjakan tv tsbut.
Dengan menggunakan jurus tingkat tinggiku, akupun mengecek satu demi satu komponen yang berada disekitar bagian vertikal. Mulai dari capasitor yang kecil2 sampai resistor yang kecil2pun, tidak lewat dari pengecekan saya, dan ternyata oke semua. Haduhhh.......apanya nih kok gak ketemu ketemu......!!!!!
Itulah cerita saya yang menyepelekan pekerjaan dengan beranggapan bahwa kerjaan ini gampang buat saya, yang ternyata sampai sekarang saya masih dipusingkan sama kerjaan tersebut yang belum kelar2 juga.
service tv sharp
Beberapa waktu lalu aku mendapat servisan tv sharp alexander slim II, yang membuat kepala saya kliyeng2....gmana tidak!!!! lha wong service tv klo udah denger yang namanya sharp pasti udah pening duluan hiihihiiii.....
Gini ceritanya ada salah satu pelanggan saya baru beli tv ya kira2 sekitar 1/2th yang lalu datang kepada saya menceritakan bahwa tvnya itu suaranya grebek2 diberengi dengan gambar tvnya goyang.....
Saya mencoba saranin untuk dibawa ke service senternya karena barang tersebut masih garansi...tapi si pelanggan tersebut gak mau karena katanya sama sajalah klo kamu yang service....
Okelah klo begitu trima kasih atas kepercayaan anda kepada saya. Kemudian tv tersebut saya bongkarlah untuk melakukan service. Setelah dicek2 bagian regulatornya ternyata semua oke. Petualanganpun berlanjut ke blok audio karena suaranya grebek2,dalam hati saya mungkin penyakitnya ada di bagian suara. Setelah saya telusuri dengan menggunakan multitester ternyata tegangan 12v pun sampai pada ic tersebut.
Akhirnya akupun mencoba melepas ic audio tersebut dan mencoba menghidupkan tv tersebut dan ternyata gambar yang tadinya goyang menjadi tidak lagi. Perkiraan saya benar ternyata gambar goyang penyebabnya dari audio yang grebek2 tadi.
Akhirnya saya melakukan penggantian ic audio tersebut. Setelah dilakukan penggantian ternyata suara tv tersebut malah lenyab sama sekali gak ada!!!! haduhh matek aku..setelah dicek2 siapa tau ada solderan yang short, ternyata tidak juga...
Dikarenakan kepala udah pening memikirkan kesana kemari belum ketemu juga solusinya akupun berhenti mengerjakan tv tersebut.
Beberapa hari kemudian sipelanggan menelpon saya menanyakan perihal tvnya, kemudian aku jawab belum kelar. Malam harinya akupun melanjutkan kerjaan saya tersebut dengan lebih serius lagi lagi. Saya cek satu per satu komponen sekitar ic audio tersebut. Dan ketemulah transistor tempel dengan seri gak jelas juga karna gak ada tulisanya pokoknya kode komponennya Q302 yang short. Akupun dengan hanya mengawur menggantinya dengan transistor C945. Dan setelah di coba hasilnya suaranya keluar dengan normal dan gambarpun tidak lagi goyang2.....
gambar modif Q302
Gini ceritanya ada salah satu pelanggan saya baru beli tv ya kira2 sekitar 1/2th yang lalu datang kepada saya menceritakan bahwa tvnya itu suaranya grebek2 diberengi dengan gambar tvnya goyang.....
Saya mencoba saranin untuk dibawa ke service senternya karena barang tersebut masih garansi...tapi si pelanggan tersebut gak mau karena katanya sama sajalah klo kamu yang service....
Okelah klo begitu trima kasih atas kepercayaan anda kepada saya. Kemudian tv tersebut saya bongkarlah untuk melakukan service. Setelah dicek2 bagian regulatornya ternyata semua oke. Petualanganpun berlanjut ke blok audio karena suaranya grebek2,dalam hati saya mungkin penyakitnya ada di bagian suara. Setelah saya telusuri dengan menggunakan multitester ternyata tegangan 12v pun sampai pada ic tersebut.
Akhirnya akupun mencoba melepas ic audio tersebut dan mencoba menghidupkan tv tersebut dan ternyata gambar yang tadinya goyang menjadi tidak lagi. Perkiraan saya benar ternyata gambar goyang penyebabnya dari audio yang grebek2 tadi.
Akhirnya saya melakukan penggantian ic audio tersebut. Setelah dilakukan penggantian ternyata suara tv tersebut malah lenyab sama sekali gak ada!!!! haduhh matek aku..setelah dicek2 siapa tau ada solderan yang short, ternyata tidak juga...
Dikarenakan kepala udah pening memikirkan kesana kemari belum ketemu juga solusinya akupun berhenti mengerjakan tv tersebut.
Beberapa hari kemudian sipelanggan menelpon saya menanyakan perihal tvnya, kemudian aku jawab belum kelar. Malam harinya akupun melanjutkan kerjaan saya tersebut dengan lebih serius lagi lagi. Saya cek satu per satu komponen sekitar ic audio tersebut. Dan ketemulah transistor tempel dengan seri gak jelas juga karna gak ada tulisanya pokoknya kode komponennya Q302 yang short. Akupun dengan hanya mengawur menggantinya dengan transistor C945. Dan setelah di coba hasilnya suaranya keluar dengan normal dan gambarpun tidak lagi goyang2.....
gambar modif Q302
ramalan dari majapahit
Ramalan Sabdo Palon
( Terjemahan bebas bahasa Indonesia )
1.
Ingatlah kepada kisah lama yang ditulis di dalam buku babad tentang negara Mojopahit. Waktu itu Sang Prabu Brawijaya mengadakan pertemuan dengan Sunan Kalijaga didampingi oleh Punakawannya yang bernama Sabda Palon Naya Genggong.
2.
Prabu Brawijaya berkata lemah lembut kepada punakawannya: “Sabda Palon sekarang saya sudah menjadi Islam. Bagaimanakah kamu? Lebih baik ikut Islam sekali, sebuah agama suci dan baik.”
3.
Sabda Palon menjawab kasar: “Hamba tak mau masuk Islam Sang Prabu, sebab saya ini raja serta pembesar Dang Hyang se tanah Jawa. Saya ini yang membantu anak cucu serta para raja di tanah jawa. Sudah digaris kita harus berpisah.
4.
Berpisah dengan Sang Prabu kembali ke asal mula saya. Namun Sang Prabu kami mohon dicatat. Kelak setelah 500 tahun saya akan mengganti agama Budha lagi (maksudnya Kawruh Budi), saya sebar seluruh tanah Jawa.
5.
Bila ada yang tidak mau memakai, akan saya hancurkan. Menjadi makanan jin setan dan lain-lainnya. Belum legalah hati saya bila belum saya hancur leburkan. Saya akan membuat tanda akan datangnya kata-kata saya ini. Bila kelak Gunung Merapi meletus dan memuntahkan laharnya.
6.
Lahar tersebut mengalir ke Barat Daya. Baunya tidak sedap. Itulah pertanda kalau saya datang. Sudah mulai menyebarkan agama Buda (Kawruh Budi). Kelak Merapi akan bergelegar. Itu sudah menjadi takdir Hyang Widhi bahwa segalanya harus bergantian. Tidak dapat bila diubah lagi.
7.
Kelak waktunya paling sengsara di tanah Jawa ini pada tahun: Lawon Sapta Ngesthi Aji. Umpama seorang menyeberang sungai sudah datang di tengah-tengah. Tiba-tiba sungainya banjir besar, dalamnya menghanyutkan manusia sehingga banyak yang meninggal dunia.
8.
Bahaya yang mendatangi tersebar seluruh tanah Jawa. Itu sudah kehendak Tuhan tidak mungkin disingkiri lagi. Sebab dunia ini ada ditanganNya. Hal tersebut sebagai bukti bahwa sebenarnya dunia ini ada yang membuatnya.
9.
Bermacam-macam bahaya yang membuat tanah Jawa rusak. Orang yang bekerja hasilnya tidak mencukupi. Para priyayi banyak yang susah hatinya. Saudagar selalu menderita rugi. Orang bekerja hasilnya tidak seberapa. Orang tanipun demikian juga. Penghasilannya banyak yang hilang di hutan.
10.
Bumi sudah berkurang hasilnya. Banyak hama yang menyerang. Kayupun banyak yang hilang dicuri. Timbullah kerusakan hebat sebab orang berebutan. Benar-benar rusak moral manusia. Bila hujan gerimis banyak maling tapi siang hari banyak begal.
11.
Manusia bingung dengan sendirinya sebab rebutan mencari makan. Mereka tidak mengingat aturan negara sebab tidak tahan menahan keroncongannya perut. Hal tersebut berjalan disusul datangnya musibah pagebluk yang luar biasa. Penyakit tersebar merata di tanah Jawa. Bagaikan pagi sakit sorenya telah meninggal dunia.
12.
Bahaya penyakit luar biasa. Di sana-sini banyak orang mati. Hujan tidak tepat waktunya. Angin besar menerjang sehingga pohon-pohon roboh semuanya. Sungai meluap banjir sehingga bila dilihat persis lautan pasang.
13.
Seperti lautan meluap airnya naik ke daratan. Merusakkan kanan kiri. Kayu-kayu banyak yang hanyut. Yang hidup di pinggir sungai terbawa sampai ke laut. Batu-batu besarpun terhanyut dengan gemuruh suaranya.
14.
Gunung-gunung besar bergelegar menakutkan. Lahar meluap ke kanan serta ke kiri sehingga menghancurkan desa dan hutan. Manusia banyak yang meninggal sedangkan kerbau dan sapi habis sama sekali. Hancur lebur tidak ada yang tertinggal sedikitpun.
15.
Gempa bumi tujuh kali sehari, sehingga membuat susahnya manusia. Tanahpun menganga. Muncullah brekasakan yang menyeret manusia ke dalam tanah. Manusia-manusia mengaduh di sana-sini, banyak yang sakit. Penyakitpun rupa-rupa. Banyak yang tidak dapat sembuh. Kebanyakan mereka meninggal dunia.
16.
Demikianlah kata-kata Sabda Palon yang segera menghilang sebentar tidak tampak lagi diriya. Kembali ke alamnya. Prabu Brawijaya tertegun sejenak. Sama sekali tidak dapat berbicara. Hatinya kecewa sekali dan merasa salah. Namun bagaimana lagi, segala itu sudah menjadi kodrat yang tidak mungkin diubahnya lagi.
ini adalah ramalan yang harus kita renungkan untuk kondisi saat ini.....mudah2an temen temen semua menyadari akan kesalahan kesalahan kita dan berusaha untuk memperbaikinya....semoga TUHAN MAHA PEMAAF memaafkan segala kesalahan dan menyelamatkan kita semua dari azabnya....
( Terjemahan bebas bahasa Indonesia )
1.
Ingatlah kepada kisah lama yang ditulis di dalam buku babad tentang negara Mojopahit. Waktu itu Sang Prabu Brawijaya mengadakan pertemuan dengan Sunan Kalijaga didampingi oleh Punakawannya yang bernama Sabda Palon Naya Genggong.
2.
Prabu Brawijaya berkata lemah lembut kepada punakawannya: “Sabda Palon sekarang saya sudah menjadi Islam. Bagaimanakah kamu? Lebih baik ikut Islam sekali, sebuah agama suci dan baik.”
3.
Sabda Palon menjawab kasar: “Hamba tak mau masuk Islam Sang Prabu, sebab saya ini raja serta pembesar Dang Hyang se tanah Jawa. Saya ini yang membantu anak cucu serta para raja di tanah jawa. Sudah digaris kita harus berpisah.
4.
Berpisah dengan Sang Prabu kembali ke asal mula saya. Namun Sang Prabu kami mohon dicatat. Kelak setelah 500 tahun saya akan mengganti agama Budha lagi (maksudnya Kawruh Budi), saya sebar seluruh tanah Jawa.
5.
Bila ada yang tidak mau memakai, akan saya hancurkan. Menjadi makanan jin setan dan lain-lainnya. Belum legalah hati saya bila belum saya hancur leburkan. Saya akan membuat tanda akan datangnya kata-kata saya ini. Bila kelak Gunung Merapi meletus dan memuntahkan laharnya.
6.
Lahar tersebut mengalir ke Barat Daya. Baunya tidak sedap. Itulah pertanda kalau saya datang. Sudah mulai menyebarkan agama Buda (Kawruh Budi). Kelak Merapi akan bergelegar. Itu sudah menjadi takdir Hyang Widhi bahwa segalanya harus bergantian. Tidak dapat bila diubah lagi.
7.
Kelak waktunya paling sengsara di tanah Jawa ini pada tahun: Lawon Sapta Ngesthi Aji. Umpama seorang menyeberang sungai sudah datang di tengah-tengah. Tiba-tiba sungainya banjir besar, dalamnya menghanyutkan manusia sehingga banyak yang meninggal dunia.
8.
Bahaya yang mendatangi tersebar seluruh tanah Jawa. Itu sudah kehendak Tuhan tidak mungkin disingkiri lagi. Sebab dunia ini ada ditanganNya. Hal tersebut sebagai bukti bahwa sebenarnya dunia ini ada yang membuatnya.
9.
Bermacam-macam bahaya yang membuat tanah Jawa rusak. Orang yang bekerja hasilnya tidak mencukupi. Para priyayi banyak yang susah hatinya. Saudagar selalu menderita rugi. Orang bekerja hasilnya tidak seberapa. Orang tanipun demikian juga. Penghasilannya banyak yang hilang di hutan.
10.
Bumi sudah berkurang hasilnya. Banyak hama yang menyerang. Kayupun banyak yang hilang dicuri. Timbullah kerusakan hebat sebab orang berebutan. Benar-benar rusak moral manusia. Bila hujan gerimis banyak maling tapi siang hari banyak begal.
11.
Manusia bingung dengan sendirinya sebab rebutan mencari makan. Mereka tidak mengingat aturan negara sebab tidak tahan menahan keroncongannya perut. Hal tersebut berjalan disusul datangnya musibah pagebluk yang luar biasa. Penyakit tersebar merata di tanah Jawa. Bagaikan pagi sakit sorenya telah meninggal dunia.
12.
Bahaya penyakit luar biasa. Di sana-sini banyak orang mati. Hujan tidak tepat waktunya. Angin besar menerjang sehingga pohon-pohon roboh semuanya. Sungai meluap banjir sehingga bila dilihat persis lautan pasang.
13.
Seperti lautan meluap airnya naik ke daratan. Merusakkan kanan kiri. Kayu-kayu banyak yang hanyut. Yang hidup di pinggir sungai terbawa sampai ke laut. Batu-batu besarpun terhanyut dengan gemuruh suaranya.
14.
Gunung-gunung besar bergelegar menakutkan. Lahar meluap ke kanan serta ke kiri sehingga menghancurkan desa dan hutan. Manusia banyak yang meninggal sedangkan kerbau dan sapi habis sama sekali. Hancur lebur tidak ada yang tertinggal sedikitpun.
15.
Gempa bumi tujuh kali sehari, sehingga membuat susahnya manusia. Tanahpun menganga. Muncullah brekasakan yang menyeret manusia ke dalam tanah. Manusia-manusia mengaduh di sana-sini, banyak yang sakit. Penyakitpun rupa-rupa. Banyak yang tidak dapat sembuh. Kebanyakan mereka meninggal dunia.
16.
Demikianlah kata-kata Sabda Palon yang segera menghilang sebentar tidak tampak lagi diriya. Kembali ke alamnya. Prabu Brawijaya tertegun sejenak. Sama sekali tidak dapat berbicara. Hatinya kecewa sekali dan merasa salah. Namun bagaimana lagi, segala itu sudah menjadi kodrat yang tidak mungkin diubahnya lagi.
ini adalah ramalan yang harus kita renungkan untuk kondisi saat ini.....mudah2an temen temen semua menyadari akan kesalahan kesalahan kita dan berusaha untuk memperbaikinya....semoga TUHAN MAHA PEMAAF memaafkan segala kesalahan dan menyelamatkan kita semua dari azabnya....
aneh sungguh aneh MATHERBOARD ini
Kemarin saya mendapatkan suatu pelajaran yang sangat berharga.......
Ketika itu aku mencoba me-repair matherboard dengan memakai prosesor AMD Duron 741..
Aku memutuskan mencoba repair matherboard itu karena secara visual masih tampak ok dan komponen elco2nya masih belum mlembung....
langkah pertama saya mencoba merakit dan ingin melihat tampilan BIOS dilayar monitornya... ternyata hasilnya tak ada tampilan...
Akupun mencoba membuka prosesornya....dan didapati kaki prosesor tersebut terjangkit oleh KARAT..."haduhhh....dah pasti prosesornya nich" kata saya dalam hati..
Akhirnya penggantian pun dilanjutkan...kebetulan pas saat itu aku sedang tak ada prosesor sejenis itu....yang ada hanyalah AMD ALTHON425... akupun mencoba menggantinya dengan yang ada...
Setelah terpasang dengan baik aku mencoba menghidupkan matherboard tersebut...walhasil mak nyuss gak nyala juga...haduh harus cari prosesor yang sama nich....
Setelah aku terdiam dan merenungkan sesuatu......dan rokokpun sudah sebatang habis kuhisap....akupun meneruskan petualanganku...dengan mencari info prosesor ditempat temen2ku....ternyata disana mereka juga gak punya......haduhh capek dech...
Lamunankupun kembali berjelajah dengan mengamati prosesor yang ada ditanganku....
Setelah beberapa saat akupun mendapatkan ide kembali...Aku ambil cairan tinner, dengan memakai sikat aku gosok kaki prosesor tersebut, yang telah aku rendam dengan cairan tinner...karena terlalu berkarat akhirnya satu kaki prosesorpun terputus......haduhhhh sia-sia semuanya dech.....karena sudah terlanjur banyak yang aku lakukan untuk matherboard ini akupun memaksakan mencoba untuk memasang prosesor yang telah aku bersihkan tersebut ke soketnya dengan tujuan jadi ya lanjut.. gak jadi langsung tutup aja...karena dah banyak nguras pikiran dan tenaga...
Akhirnya setelah semua terpasang dan akupun mencoba untuk menghidupkan mainboard tersebut....
Ternyata apa yang terjadi...heh....mak lhap....keluar dech tampilan BIOS nya....
sayapun kaget campur gembira...kok bisa...hehehhee....dengan prosesor yang kakinya sudah patah, matherboard masih bisa menyala....langkah selanjutnya akupun memasang hardware yang lain seperti hardisk dan cd room...dan akupun melakukan install dan hasilnya ok!!!
SUATU CERITA YANG MEMBUAT KITA BERFIKIR BAHWA DIDUNIA INI SESUATU YANG KIAT ANGGAP MUNGKIN MENJADI GAK MUNGKIN DAN SEBALIKNYA SESUATU YANG KITA ANGGAP GAK MUNGKIN MALAH MENJADI MUNGKIN.....mohon direnungkan TUHAN ITU MAHA ADIL
Ketika itu aku mencoba me-repair matherboard dengan memakai prosesor AMD Duron 741..
Aku memutuskan mencoba repair matherboard itu karena secara visual masih tampak ok dan komponen elco2nya masih belum mlembung....
langkah pertama saya mencoba merakit dan ingin melihat tampilan BIOS dilayar monitornya... ternyata hasilnya tak ada tampilan...
Akupun mencoba membuka prosesornya....dan didapati kaki prosesor tersebut terjangkit oleh KARAT..."haduhhh....dah pasti prosesornya nich" kata saya dalam hati..
Akhirnya penggantian pun dilanjutkan...kebetulan pas saat itu aku sedang tak ada prosesor sejenis itu....yang ada hanyalah AMD ALTHON425... akupun mencoba menggantinya dengan yang ada...
Setelah terpasang dengan baik aku mencoba menghidupkan matherboard tersebut...walhasil mak nyuss gak nyala juga...haduh harus cari prosesor yang sama nich....
Setelah aku terdiam dan merenungkan sesuatu......dan rokokpun sudah sebatang habis kuhisap....akupun meneruskan petualanganku...dengan mencari info prosesor ditempat temen2ku....ternyata disana mereka juga gak punya......haduhh capek dech...
Lamunankupun kembali berjelajah dengan mengamati prosesor yang ada ditanganku....
Setelah beberapa saat akupun mendapatkan ide kembali...Aku ambil cairan tinner, dengan memakai sikat aku gosok kaki prosesor tersebut, yang telah aku rendam dengan cairan tinner...karena terlalu berkarat akhirnya satu kaki prosesorpun terputus......haduhhhh sia-sia semuanya dech.....karena sudah terlanjur banyak yang aku lakukan untuk matherboard ini akupun memaksakan mencoba untuk memasang prosesor yang telah aku bersihkan tersebut ke soketnya dengan tujuan jadi ya lanjut.. gak jadi langsung tutup aja...karena dah banyak nguras pikiran dan tenaga...
Akhirnya setelah semua terpasang dan akupun mencoba untuk menghidupkan mainboard tersebut....
Ternyata apa yang terjadi...heh....mak lhap....keluar dech tampilan BIOS nya....
sayapun kaget campur gembira...kok bisa...hehehhee....dengan prosesor yang kakinya sudah patah, matherboard masih bisa menyala....langkah selanjutnya akupun memasang hardware yang lain seperti hardisk dan cd room...dan akupun melakukan install dan hasilnya ok!!!
SUATU CERITA YANG MEMBUAT KITA BERFIKIR BAHWA DIDUNIA INI SESUATU YANG KIAT ANGGAP MUNGKIN MENJADI GAK MUNGKIN DAN SEBALIKNYA SESUATU YANG KITA ANGGAP GAK MUNGKIN MALAH MENJADI MUNGKIN.....mohon direnungkan TUHAN ITU MAHA ADIL
repair hard disk
Hardisk merupakan komponen terpenting dari perangkat komputer. Dimana semua data dan semua program2 buat bekerjanya komputer semua disimpan di perangkat ini.
Suatu hari saya mendapatkan servisan komputer yang ternyata kerusakanya adalah hardisk.
Tanpa bingung2 lagi akhirnya komputer tersebut langsung saya ganti dengan hardisk yang baru, dengan memakai windows Xp seperti sebelumnya.
Setelah kamputer tersebut sudah beres, sang pemilikpun saya hubungi untuk mengambil komputernya.
Dan setibanya sang pemilik di tempat saya, dia nanyain apa yang rusak dari komputernya tersebut, lalu saya jelaskan bahwa yang rusak adalah hardisknya. Kemudian dia langsung menanyakan tentang data2nya yang ada didlm kmputer tersebut.
ya langsung saya jawab bahwa datanya gak bisa di ambil karena hardisknya gak di deteck sama sistem biosnya.
Akhirnya si ibu tersebut tetap saja menginginkan datanya yang ada di hardisk yang lama karena sangat penting.
Karena saya pingin nyenengin si pelanggan saya memberikan jawaban 'akan kami uasahakan'.
Setelah si ibu pergi sayapun mencoba2 untuk membongkar hardisk tersebut.
Langkah pertama yang saya lakukan adalah:
Membuka baut yang ada pada board hardisk satu per satu.
Kemudian saya angkat board tersebut lalu membersihkannya pakai cairan tinner.
Setelah itu saya mencoba mengamplas titik temu antara board hardisk dengan kaki yang menghubungkan ke piringan dalam hardisk.
setelah semua langkah dilakukan saya mencoba kembali memasang board hardisk seperti semula.
Dan hasilnya setelah saya pasangkan dengan mainboard cpu, hardisk tersebut bisa loading dan bekarja dengan sempurna seperti sebelumnya.
dan yang penting data2 tersebut terselamatkan.
alhamdulilah akhirnya si ibu bisa tersenyaum gembira.
sepenggal cerita yang mungkin pernah anda alami......semoga bermanfaat.
Suatu hari saya mendapatkan servisan komputer yang ternyata kerusakanya adalah hardisk.
Tanpa bingung2 lagi akhirnya komputer tersebut langsung saya ganti dengan hardisk yang baru, dengan memakai windows Xp seperti sebelumnya.
Setelah kamputer tersebut sudah beres, sang pemilikpun saya hubungi untuk mengambil komputernya.
Dan setibanya sang pemilik di tempat saya, dia nanyain apa yang rusak dari komputernya tersebut, lalu saya jelaskan bahwa yang rusak adalah hardisknya. Kemudian dia langsung menanyakan tentang data2nya yang ada didlm kmputer tersebut.
ya langsung saya jawab bahwa datanya gak bisa di ambil karena hardisknya gak di deteck sama sistem biosnya.
Akhirnya si ibu tersebut tetap saja menginginkan datanya yang ada di hardisk yang lama karena sangat penting.
Karena saya pingin nyenengin si pelanggan saya memberikan jawaban 'akan kami uasahakan'.
Setelah si ibu pergi sayapun mencoba2 untuk membongkar hardisk tersebut.
Langkah pertama yang saya lakukan adalah:
Membuka baut yang ada pada board hardisk satu per satu.
Kemudian saya angkat board tersebut lalu membersihkannya pakai cairan tinner.
Setelah itu saya mencoba mengamplas titik temu antara board hardisk dengan kaki yang menghubungkan ke piringan dalam hardisk.
setelah semua langkah dilakukan saya mencoba kembali memasang board hardisk seperti semula.
Dan hasilnya setelah saya pasangkan dengan mainboard cpu, hardisk tersebut bisa loading dan bekarja dengan sempurna seperti sebelumnya.
dan yang penting data2 tersebut terselamatkan.
alhamdulilah akhirnya si ibu bisa tersenyaum gembira.
sepenggal cerita yang mungkin pernah anda alami......semoga bermanfaat.
DOA AYAH DI HARI ULANG TAHUN ANAKNYA
Hidup ini indah……
Betapa kaya-nya Sang Maha Agung….
Nikmat yang selama ini Ayah rasakan dan Engkau rasakan……
Datangnya dari Sang Maha Tinggi…..
Sudah tepat setahun Engkau hirup nafas cinta dari Sang Maha Adil….
Tanda-tanda kebesaranNya telah aku rasakan dengan hadirnya dirimu di hidupku….
Amanat yang telah aku terima dari-Nya telah terlukis pada dirimu…..
Sorot matamu yang tajam menunjukan betapa Sang Maha Adil benar adanya….
Ayu wajahmu menunjukan indahnya Sang Maha Sempurna…..
Ayah dan ibu berjanji untuk menjagamu selalu…….
Tantanglah dunia dgn nafas perdamaian dan katakanlah perang terhadap kemungkaran….
Kemunafikan, kemusrikan, kesombongan,dan keangkaramurkaan adalah musuhmu…..
Berpegang teguhlah pada kebenaran dan berlindunglah pada Sang Maha Besar…………
Doa ayah dan ibu kubalurkan pada tubuhmu yang akan selalu menemanimu…….
Jangan pernah takut dan mengalah untuk kebenaran……
Yakinlah pada Sang Maha Benar……
Semoga Tuhan tidak tidur untuk selalu menjagamu dan mendengar doa2 kami…..
-----------AMIN----------
Subscribe to:
Posts (Atom)